Abdullah bin Ali al-Jua’itsin
Apakah kita malas ruqyah mandiri? Berikut amalan2 pembenteng?
Ruqyah dpt mencegah dan mengobati penyakit, berarti kita hrs mengaplikasikan Ruqyah dlm kehidupan sehari-hari.
Misal: bpk2 pasti sering memakai minyak rambut, mari kita lakukan ruqyah cara berikut:
1. Letakkan minyak rambut (zaitun dan/atau jinten hitam) lalu gosok-gosokkan antartelapak tangan
2. Niatkan utk mencegah atau mengobati sakit/penyakit di kepala
3. Ta'awudz (pilih dari sekuan bacaan)
4. Shalawat (ingat ruqyah adalah doa, jadi sertakan shalawat)
5. Baca "Bismillahiladzi laadhurrum'aasmihi..." (bacaan dzikir pagi petang) 3 kali lalu tiupkan ke kedua telapak tangan
6. Usap-usapkan ke kepala sambil baca doa kesembuhan "Allahumma robbannasi adzhibilba'sa..." (HR Bukhari) dg bilangan ganjil
1. Letakkan minyak rambut (zaitun dan/atau jinten hitam) lalu gosok-gosokkan antartelapak tangan
2. Niatkan utk mencegah atau mengobati sakit/penyakit di kepala
3. Ta'awudz (pilih dari sekuan bacaan)
4. Shalawat (ingat ruqyah adalah doa, jadi sertakan shalawat)
5. Baca "Bismillahiladzi laadhurrum'aasmihi..." (bacaan dzikir pagi petang) 3 kali lalu tiupkan ke kedua telapak tangan
6. Usap-usapkan ke kepala sambil baca doa kesembuhan "Allahumma robbannasi adzhibilba'sa..." (HR Bukhari) dg bilangan ganjil
๐ท๐ท๐ท
Ibnul Qayyim menerangkan bahwa metode pengobatan ilahiah itu dapat menyembuhkan penyakit yang sudah terjadi dan mencegah penyakit yang belum terjadi. Bahkan, seandainya penyakit itu tetap terjadi, ia tidak akan membahayakan orang yang ditimpanya, walaupun memang menimbulkan rasa sakit. Apabila mau dibandingkan, pengobatan alamiah hanya berfungsi mengobati penyakit yang sedang terjadi. Sementara ta'awudz (memohon perlindungan kepada Allah) dan dzikir dapat mencegah terjadinya penyakit atau meringankan sakit yang sedang terjadi, bergantung pada kesempurnaan proses serta kekuatan dan kelemahan iman seseorang. Dengan demikian, bacaan ruqyah dan ta'awudz dapat diamalkan untuk menjaga kesehatan dan menghilangkan penyakit. [Zadul Ma'ad (IV 1182].
Ayat, do'a, dan ta'awudz ini adalah bacaan yang pernah digunakan Nabi SAW untuk meruqyah orang yang sakit, atau yang diajarkan beliau agar dibaca oleh orang yang sedang sakit, atau yang diajarkan beliau agar dibaca oleh orang yang menjenguk orang yang sakit.
Bacaan ruqyah itu sendiri terbagi dua:
(1) ruqyah untuk mencegah dan menghalangi terjadinya penyakit
(2) ruqyah untuk mengobati penyakit yang sedang terjadi.
(1) ruqyah untuk mencegah dan menghalangi terjadinya penyakit
(2) ruqyah untuk mengobati penyakit yang sedang terjadi.
0 komentar:
Posting Komentar